Padepokan Witasem

Tag : Cerita Silat Jawa Majapahit

Bab 4 Tapak Ngliman

Tapak Ngliman 9

kibanjarasman
Saya cenderung berpikir bahwa Ki Buyut menyuruh Angger Jalutama berarti Ki Buyut menempatkan Sri Jayanegara pada tempat yang khusus, bukan sekedar seorang penguasa....
Bab 4 Tapak Ngliman

Tapak Ngliman 8

kibanjarasman
Ketika di depan mereka terbentang parit dengan lebar satu tombak, tiba-tiba Bondan mendengar sayup-sayup orang berjalan di jarak yang agak jauh dari mereka....
Bab 4 Tapak Ngliman

Tapak Ngliman 7

kibanjarasman
"Berhati-hatilah." Ki Hanggapati menganggukkan kepala. Sekejap kemudian tubuh Bondan melenting ke atas lantas dengan cepat menyisir atap banjar tanpa me-nimbulkan suara....
Bab 4 Tapak Ngliman

Tapak Ngliman 6

kibanjarasman
Ki Hanggapati dan Bondan menyelinap di antara kegelapan malam mengikuti rombongan Ki Jagabaya. Ma-lam itu banyak peronda yang berkeliling melakukan penjagaan, tetapi keduanya tidak mendapat...
Bab 4 Tapak Ngliman

Tapak Ngliman 5

kibanjarasman
Sebenarnya pedati-pedati itu tidak hanya berisi benda yang diperdagangkan. Mereka bilang Ki Buyut Menoreh menitipkan beberapa hadiah untuk Sri Jayanegara...
Bab 4 Tapak Ngliman

Tapak Ngliman 4

kibanjarasman
Pada saat itu, aku mengikuti mereka atas perintah Bhatara Pajang, hanya membayangi....
Bab 4 Tapak Ngliman

Tapak Ngliman 3

kibanjarasman
Bila Ki Nagapati berkeinginan merebut kotaraja untuk satu alasan keadilan, sudah barang tentu kotaraja akan membara. Tetapi tidak beliau lakukan. Bukan karena jumlah atau kemampuan...
Bab 1 Menuju Kotaraja

Menuju Kotaraja 12

kibanjarasman
Ken Banawa sedikit berlega hati karena orang yang cukup mengkhawatirkan itu kini telah tak berdaya. Ia tegak berdiri beberapa langkah dari lingkar perkelahian Bondan. Meskipun...
Bab 1 Menuju Kotaraja

Menuju Kotaraja 11

kibanjarasman
“Anak ini telah putus asa! Kekuatannya mulai berkurang, dan ia justru semakin menguras tenaga dengan menambah kecepatan. Ia tidak lagi dapat menguasai jiwanya dan mengabaikan...
Bab 1 Menuju Kotaraja

Menuju Kotaraja 10

kibanjarasman
Tak butuh waktu yang lama bagi Mpu Gemana untuk mengukur kekuatan Bondan. Serangan Mpu Gemana kembali melanda Bondan . Kedua ujung senjatanya bergantian saling mematuk...
error: Anda tidak diperkenakan menyalin tanpa izin.