Padepokan Witasem

Tag : cersil klasik jawa

Bab 5 Siasat Ken Arok

Siasat Ken Arok 4

kibanjarasman
Namun Toh Kuning akhirnya dapat menerima kenyataan, bahwa perubahan yang terjadi dalam diri Ken Arok merupakan akibat dari kejadian yang berlangsung terus menerus. “Tentu saja...
Bab 5 Siasat Ken Arok

Siasat Ken Arok 3

kibanjarasman
“Bagaimana, Toh Kuning?” Jerabang bertanya tidak sabar ketika mendapati Toh Kuning tiba-tiba telah berada di sebelahnya. “Kau harus menemukan kawan-kawan kita. Katakan pada mereka bahwa...
Bab 5 Siasat Ken Arok

Siasat Ken Arok 2

kibanjarasman
“Gandrik!” seruan kaget terdengar dari para pemimpin kelompok Ki Arumpaka. Sejenak kemudian mereka tertawa dan memuji kecemerlangan nalar Ken Arok. “Tentu saja ia tidak akan...
Bab 5 Siasat Ken Arok

Siasat Ken Arok 1

kibanjarasman
“Ya. Bila Akuwu tidak dapat membuktikan Ken Arok berada di belakang peristiwa Bukit Katu, ia dapat diturunkan oleh raja. Tuduhan tanpa pembuktian maupun saksi mata...
Bab 1 Menuju Kotaraja

Menuju Kotaraja 12

kibanjarasman
Ken Banawa sedikit berlega hati karena orang yang cukup mengkhawatirkan itu kini telah tak berdaya. Ia tegak berdiri beberapa langkah dari lingkar perkelahian Bondan. Meskipun...
Bab 1 Menuju Kotaraja

Menuju Kotaraja 11

kibanjarasman
“Anak ini telah putus asa! Kekuatannya mulai berkurang, dan ia justru semakin menguras tenaga dengan menambah kecepatan. Ia tidak lagi dapat menguasai jiwanya dan mengabaikan...
Bab 1 Menuju Kotaraja

Menuju Kotaraja 10

kibanjarasman
Tak butuh waktu yang lama bagi Mpu Gemana untuk mengukur kekuatan Bondan. Serangan Mpu Gemana kembali melanda Bondan . Kedua ujung senjatanya bergantian saling mematuk...
Bab 1 Menuju Kotaraja

Menuju Kotaraja 5

kibanjarasman
Kemudian, “Di manakah Gumilang?” Bondan bertanya. “Gumilang bermalam di rumah paman Benawa,” jawab Sela Anggara. Bondan manggut-manggut mendengarnya. Kemudian mereka saling bercerita tentang babak-babak kehidupan...
Bab 1 Menuju Kotaraja

Menuju Kotaraja 4

kibanjarasman
Sampar mencoba mengejar namun kini ia telah menyadari bahwa anak muda yang dikejarnya bukan pemuda biasa. Prana Sampar yang bernafsu untuk membunuh Bondan pun tiba-tiba...
Bab 1 Jalur Banengan

Jalur Banengan 3-4

kibanjarasman
Seperti daun yang tertiup angin, tubuh para pengeroyok Ken Arok pun  terlempar keluar lingkaran dan tidak bangun lagi....
error: Anda tidak diperkenakan menyalin tanpa izin.